Literature Review : Hubungan Dukungan Keluarga dengan Kepatuhan Diet Hipertensi

Eleni Kenanga Purbasary, Dedeh Husnaniyah, Isi Nopit

Abstract


Latar Belakang dan Tujuan: Hipertensi adalah kondisi tekanan darah sistolik >140 mmHg dan tekanan darah diastolik >90 mmHg. Pasien Hipertensi harus melakukan diet teratur, seperti: konsumsi buah dan sayur, low-fat dairy product, konsumsi ikan, unggas, kurangi daging berlemak, membatasi gula, dan garam. Diet tersebut perlu adanya kepatuhan, dan kepatuhan akan berjalan seiring dengan adanya dukungan dari keluarga. Tujuan dari studi literature review untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan diet hipertensi. Metode: Penelitian ini menggunakan metode systematic literature review. Sumber artikel berasal dari Google Schoolar dan Portal Garuda pada tahun 2011-2021. Metode artikel yang digunakan adalah cross sectional. Pencarian dan seleksi literatur berdasarkan Prefered Reporting Items for Systematic Reviews & Meta-analyses menggunakan kata kunci yang relevan dan berdasarkan kriteria inklusi dan eksklusi. Para partisipan dalam penelitian ini adalah seseorang yang menderita hipertensi dan memiliki keluarga minimal 30 responden. Hasil: Hasil dari 5 artikel yang direview pada studi ini menemukan bahwa terdapat hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan diet hipertensi dengan nilai p-value < 0,05. Seseorang yang menderita hipertensi perlu dilakukan pola makan yang benar, seperti diet yang teratur dan perlu adanya kepatuhan diet serta dukungan keluarga. Simpulan dan Implikasi: Adanya dukungan keluarga dalam melaksanakan diet hipertensi akan membuat pasien melaksanakan kepatuhan diet dengan teratur. Hal ini dikarenakan dukungan keluarga akan memberikan semangat yang lebih untuk pasien hidup lebih sehat.

Keywords


Dukungan keluarga; Kepatuhan Diet Hipertensi

Full Text:

PDF

References


Agrina, Rini, S. S., & Hairitama, R. (2011). Kepatuhan lansia penderita hipertensi dalam pemenuhan diet hipertensi. Jurnal Sorot, 6(1), 46–53. https://doi.org/10.31258/sorot

Amelia, R., & Kurniawati, I. (2020). Hubungan dukungan keluarga terhadap kepatuhan diet hipertensi pada penderita hipertensi di kelurahan tapos depok. Jurnal Kesehatan Saelmakers Perdana, 3(I), 77–90. https://doi.org/https://doi.org/10.32524/jksp.v3i1.232

Anisa, M., & Bahri, T. S. (2017). Faktor-faktor yang mempengaruhi diet hipertensi. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Fakultas Keperawatan., 2(3), 1–9. Retrieved from http://www.jim.unsyiah.ac.id/FKep/article/view/3876/2946

Bruneer, & Suddarth. (2015). Buku ajar keperawatan medical bedah (8th ed.). Jakarta: EGC.

Dewi, K. C. C., Prapti, N. K. G., & Saputra, I. K. (2016). Hubungan dukungan keluarga dengn tingkat kepatuhan penatalaksanaan diet lansia dengan hipertensi di lingkungan kelurahan tonja. Jurnal Keperawatan Community of Publishing in Nursing, 4(1), 60–67. Retrieved from https://ojs.unud.ac.id/index.php/coping/article/view/14035/13230

Dinas Kesehatan Kabupaten Indramayu. (2019). Data laporan morbiditas pada pelayanan kesehatan penderita hipertensi. Indramayu

Fatmi, E., Tahlil, T., & Mulyadi. (2017). Faktor determinan kepatuhan diet pada pasien hipertensi dengan pendekatan health promotion model (HPM). Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (SNP) Unsyiah, 102–110. Retrieved from http://www.jurnal.unsyiah.ac.id/SNP-Unsyiah/article/view/6935/5678

Friedman, M., M., Bowden, V. R., & Jones, E. G. (2014). Buku ajar keperawatan keluarga (riset, teori, dan praktek). (A. Yani, Ed.) (5th ed.). Jakarta: EGC

Hayani, N., Azwarni, Sulistiany, E., Zulkarnaini, & Elfida. (2021). Hubungan pengetahuan dan dukungan keluarga dengan kepatuhan menjalankan diet hipertensi di puskesmas kota kula simpang aceh tamiang tahun 2019. Jurnal Inovasi Penelitian, 2(4), 1325–1330. https://doi.org/https://doi.org/10.47492/jip.v2i4.1247

Jakub, G. (2017). Functional Social Support for Hypertensive Patients in Primary Care Setting in Poland : What Is Expected and What Is Received ?, 39–43. https://doi.org/10.1016/j.vhri.2017.07.003

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2018). Riset Kesehatan Dasar. Hipertensi. Retrieved from http://www.depkes.go.id/article/view/18051600004/hipertensi-membunuh-diam-diam-ketahui-tekanan-darah-anda.html

Lemone, M., Burke, M. K., & Bauldoff, G. (2015). Buku ajar keperawatan medikal bedah (5th ed.). Jakarta: EGC

Moher, D., Liberati, A., Tetzlaff, J., & Altman, D. G. (2009). Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-Analyses : The PRISMA Statement, 62, 1006–1012 https://doi.org/10.1016/j.jclinepi.2009.06.005

Nita, Y., & Oktavia, D. (2018). Hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan diet pasien hipertensi di puskesmas payung sekaki pekanbaru. Jurnal Ilmu Kesehatan, 6(1), 90–97. https://doi.org/Doi:https://doi.org/10.30650/jik.v6i1

Niven, N. (2013). Psikologi kesehatan: Pengantar untuk perawat dan profesional kesehatan lain. (A. Waluyo, Ed.). Jakarta: EGC

P2PTM Kementerian Kesehatan RI. (2018). Diet pada Hipertensi. Retrieved from http://p2ptm.kemkes.go.id/infographic-p2ptm/hipertensi-penyakit-jantung-dan-pembuluh-darah/diet-pada-hipertensi

Prihartono, W., Andarmoyo, S., & Laily, I. (2019). Hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan pemenuhan diet pada penderita hipertensi. Health Sciences Journal, 3(1), 11. https://doi.org/10.24269/hsj.v3i1.215

Sapwal, M. J., Taufandas, M., & Hermawati, N. (2021). Hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan diet hipertensi pada lansia di dusun ladon wilayah kerja puskesmas wanasaba. Jurnal Medika Hutama, 2(2), 801–815. Retrieved from http://jurnalmedikahutama.com/index.php/JMH/article/view/173

Setiadi. (2013). Konsep dan proses keperawatan keluarga. Yogyakarta: Graha Ilmu

Tarigan, A. R., Lubis, Z., & Syarifah. (2018). Pengaruh pengetahuan, sikap dan dukungan keluarga terhadap diet hipertensi di desa hulu kecamatan pancur batu tahun 2016. Jurnal Kesehatan, 11(1), 9–17. https://doi.org/10.24252/jkesehatan.v11i1.5107

Tasalim, R., & Cahyani, A. R. (2020). Dukungan keluarga terhadap diet rendah garam pada lansia yang menderita hipertensi : Narative review. Caring Nursing Journal, 4(1), 1–8. Retrieved from https://journal.umbjm.ac.id/index.php/caring-nursing/article/view/589

Tumenggung, I. (2013). Hubungan dukungan sosial keluarga dengan kepatuhan diet pasien hipertensi di rsud toto kabila kabupaten bone bolango. Jurnal Health and Support, 7(1), 5–12. Retrieved from https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/JHS/article/view/1085/882

World Health Organization. (2015). Salt reduction hypertension. Retrieved from https://www.who.int./mediacentre/factsheets/fs393/en/

Yeni, F., Husna, M., & Dachriyanus. (2016). Dukungan keluarga memengaruhi kepatuhan pasien hipertensi. Jurnal Keperawatan Indonesia, 19(3), 137–144. https://doi.org/10.7454/jki.v19i3.471




DOI: https://doi.org/10.32528/ijhs.v14i1.7409

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.

View My Stats