Edukasi Penyusunan Soal-Soal Berbasis HOTS PJOK Dalam Pembelajaran Daring di Sekolah Menengah Pertama Pada Masa Era New Normal

Hanif Badri, Nugroho Susanto, Muhammad Sazeli Rifki, Nuridin Widya Pranoto, Wilda Welis

Abstract


Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi dan kreativitas guru PJOK SMP di Kota Padang dalam mengimplementasikan pembelajaran PJOK melalui pembuatan soal-soal berbasis HOTS (Higher Order Thinking Skill). Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini terdiri dari (1) Pengenalan soal HOTS sebagai Alat Evaluasi, (2) Mendesain Soal Hots, (3) Praktik pembuatan soal HOTS untuk PJOK. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah metode ceramah, dialogis, dan pelatihan. Kegiatan ini diharapkan bermanfaat bagi guru-guru SMP Kota Padang dan berdampak pada terjadinya peningkatan kompetensi, kreativitas, dan professional guru-guru SMP di Kota Padang. Dari hasil pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini, diperoleh hasil bahwa: (1) Bertambahnya wawasan guru-guru SMP di Kota Padang tentang pembuatan soal-soal PJOK berbasis HOTS, (2) Meningkatnya pemahaman guru-guru SMP di Kota Padang dalam memecahkan masalah yang menuntut berpikir tingkat tinggi, (3) Meningkatnya kreativitas guru-guru SMP di Kota Padang dalam membuat perencanaan pembelajaran PJOK yang berbasis HOTS.


Keywords


Hots; PJOK; Kompetensi

References


Ahmed, S., Shehata, M., & Hassanien, M. (2020). Emerging Faculty Needs for Enhancing Student Engagement on a Virtual Platform. MedEdPublish, 9(January), 75. https://doi.org/10.15694/mep.2020.000075.1

Elmagd, M. A. (2020). Sports and physical activity during ( COVID-19 ) pandemic. International Journal of Physical Education, Sports and Health, 7 (3)(May), 82–84.

Hafni, R. N. (2018). 21st Century Learner: Be A Critical Thinking. The Second of International Conference on Education and Regional Development 2017 (ICERD 2nd), 1(1). http://icerd2017.conference.upi.edu/download/

Kemendikbud. (2014). Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 59 Tahun 2014 Tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Menggo, S., Par, L., Gunas, T., & Guna, S. (2021). Pendampingan Penyusunan Soal Berorientasi Hots Bagi Para Guru Sma. Jurnal Widya Laksana, 10(1), 14. https://doi.org/10.23887/jwl.v10i1.25010

Ramadhan, K. A., Suparman, Hairun, Y., & Bani, A. (2020). The development of hots-based student worksheets with discovery learning model. Universal Journal of Educational Research, 8(3), 888–894. https://doi.org/10.13189/ujer.2020.080320

Soniah, P. (2020). Analysis Hots Dan Model Timss Dalam Pengembangan Soal Fisika Untuk Meningkatkan Aspek Kognitif Siswa. https://doi.org/10.31219/osf.io/qrk52

Tan, S. Y., & Halili, S. H. (2015). Effective Teaching of Higher-Order Thinking (HOT) in Education. The Online Journal of Distance Education and E-Learning, 3(2), 41–47.

Tyas, E. H., & Naibaho, L. (2021). Hots Learning Model Improves the Quality of Education. International Journal of Research -GRANTHAALAYAH, 9(1), 176–182. https://doi.org/10.29121/granthaalayah.v9.i1.2021.3100

Widodo, T., & Kadarwati, S. (2013). To Improve Learning Achievement. Cakrawala Pendidikan, 32(1), 161–171.




DOI: https://doi.org/10.32528/jpmi.v8i1.7106

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Pengabdian Masyarakat IPTEKS

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats