Pendampingan Ekonomi Kreatif Start Up Business “Kebab Sempol “ Kelompok Usaha Mahasiswa

Retno Endah Supeni, Maheni Ika Sari

Abstract


Solusi mengurangi pengangguran terdidik adalah dengan mencetak pengusaha-pengusaha muda untuk mendirikan usaha-usaha baru yang kreatif. Program Kemitraan Masyarakat Stimulus ini   melandaskan pada renstra UM Jember dengan  berorientasi   untuk   memanfaatkan   potensi  lokal  dalam pengembangan ekonomi  kreatif dan  dilaksanakan dalam rangka  memotivasi mahasiswa  sebagai job creator melalui kegiatan Entrepreuner and Business Innovation . Pendampingan kepada sekelompok mahasiswa program studi Manajemen agar mereka mampu merencanakan dan menganalisis proposal feasibility study yang  layak sekaligus dapat mengembangkan potensi lokal ekonomi kreatif  dengan merealisasikan bisnis kreatif nya berupa produksi  “KEBAB SEMPOL”. Hasil analisis feasibility study kebab Sempol layak dilaksanakan dan dilanjutkan pendampingan persiapan start up business dan pelaksanaan  usaha . Laporan realisasi usaha selama 4 bulan berjalan menunjukkan hasil menguntungkan , meskipun tidak sebesar yang ditargetkan karena kendala covid19 namun setidaknya mahasiswa menjadi lebih memahami cara merencanakan dan merealisasikan sebuah gagasan usaha melalui pendekatan ilmu pengetahuan dan seni.

Keywords


ekonomi kreatif; start up business; pendampingan

References


Berita Resmi Statistik Kabupaten Jember | 03/01/3509/Th.XVII, 2 Januari 2019

Campbell, C.A. (1992), “A decision theory model for entrepreneurial acts”, Entrepreneurship, Theory and Practice, Vol. 17 No. 1, pp. 21-7.

Campbell, J.P., Dunnette, M.D., Lawler, E.E. and Weick, K.E. (1970), Managerial Behavior, Performance, and Effectiveness, McGraw-Hill, New York, NY

Dewanti, Retno.2008.Kewirausahaan. Mitra Wacana Media, Jakarta.

Djaali. 2007.Psikologi pendidikan. Bumi Aksara, Jakarta

Hisrich. D.Robert , Michael P.Peters dan Dean A. Shepherd 2008. Kewirausahaan. Terjemahan Chriswan Sungkono dan Diana Angelica, Salemba Empat, Jakarta.

Hasbullah,. 2003. Dasar-dasar Ilmu Pendidikan. PT. Raja Grafindo Persada. Jakarta.

https://www.bps.go.id/statictable/2014/09/15/981/tingkat-pengangguran-terbuka-tpt-menurut-provinsi-1986---2018.html

Krueger, N. 1993. The Impact of Prior Entrepreneurial Exposure on Perceptions of New Venture Feasibility and Desirability. Entrepre-neurial Theory Practice.

Lupiyoadi, Rambat, 2007. Entrepreneurship From Mindset To Strategy, Cetakan Ketiga, Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, Jakarta.

Rencana Startegi Universitas Muhammadiyah Jember (2016-2020) , Jember 1 Oktober 2016

Rencana Induk Penelitian Universitas Muhammadiyah Jember (2016-2020) , Jember 24 oktober 2016

Suhartini, Yati 2011. Analisis Faktor – Faktor yang mempengaruhi minat wirausaha mahasiswa dalam berwiraswasta. Jurnal AKMENIKA UPY, Vol 7, 2011




DOI: https://doi.org/10.32528/jpmi.v6i1.3732

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Pengabdian Masyarakat IPTEKS

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats
slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor