Pengembangan Potensi Lokal Dusun Jelak Sebagai Produk Inovatif Olahan Pangan Unggulan Kota Pasuruan (Batari: Bandeng Tanpa Duri)
Abstract
Kelurahan Blandongan Kota Pasuruan memiliki potensi yang besar akan berbagai olahan laut. Salah satu komoditas yang dihasilkan pada Dusun Jelak Kelurahan Blandongan adalah ikan bandeng. Jelak Joyo Foods merupakan kelompok usaha olahan pangan yang beranggotakan ibu-ibu rumah tangga yang tinggal di Dusun Jelak, Kelurahan Blandongan. Namun, potensi dan peluang bisnis Jelak Joyo Foods masih kelolah dan dipasarkan secara tradisional. Proses produksi, pengemasan dan pemasarannya terbilang sederhana. Dengan dilaksanakannya program pengabdian kepada masyarakat pada kempok usaha Jelak Joyo Foods, jiwa kewirausahaan dan manajemen dalam menjalankan usaha semakin membaik. Inovasi produk dan kemasan semakin ditingkatkan serta area pemasarannyapun semakin luas dengan menggunakan business account pada social media sehingga omzet yang didapatkan semakin meningkat dan mampu menaikkan perokonomian masyarakat Dusun Jelak, Kelurahan Blandongan.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
A.Shim. Terence. 2013. Periklanan Promosi. Aspek Tambahan Komunikasi Pemasaran Terpadu. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Rakhmat Supriyono. 2010. Desain Komunikasi Visual. Yogyakarta: Penerbit Andi.
Ulrich. Karl T, Eppinger. Steven D. 2013. Product Design and Development 3rd Ed. Singapore: Mc. Graw Hill
DOI: https://doi.org/10.32528/jpmi.v6i1.3078
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 Jurnal Pengabdian Masyarakat IPTEKS
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
View My Stats