Pengaruh Pusat Perbelanjaan Transmart Terhadap Simpang Di Jalan Hayam Wuruk Jember Sebagai Dampak Bangkitan Perjalanan Baru Transmart Jember

Ade Sudarsono, Noor Salim, Irawati Irawati

Abstract


Kota jember yang berkembang saat ini dihadapkan pada masalah transportasi terutama di pusat-pusat kota yang cukup komlpek, dimana kebutuhan akan transportasi suatu kota banyak di tentukan oleh besar kecilnya jumlah penduduk kota tersebut. Semakin besar jumlah penduduk suatu kota dan semakin tinggi tingkat ekonomi suatu kota akan cenderung semakin meningkat kebutuhan terhadap sarana dan prasarana transportasi pada kota tersebut, namun terkadang pertumbuhan kota di bidang prasarana transportasi tidak dapat mengimbangi laju pertumbuhan sarana transportasi. Dalam hal perkembangan kota yang paling menonjol dan pesat perkembangannya adalah pusat perbelanjaan yaitu di kota Jember. Salah satu dari pusat perbelanjaan yang berdiri ditanah seluas 12.432 m2 yang berada di pusat kota jember, dan disertai bangunan seluas 27.008 m2 dengan di bagi menjadi 5 lantai yaitu adalah Transmart. Tempat ini merupakan salah satu pusat perbelanjaan yang di bangun selama kurang lebih 2 tahun dan diresmikan pada tanggal 21 Desember 2018. Yang di dalamnya diisi oleh 100 outlet dan sudah berkerjasama dengan pihak terkait, maka akan menimbulkan tarikan dan bangkitan lalu lintas pada jalan – jalan sekitar pusat perbelanjaan transmart dan akan menambah volume lalu lintas.

 

Keywords: Derajat Jenuh, Tundaan, Antrian,

 


Full Text:

PDF

References


Agus. 2002. Kebutuhan Ruang Parkir Sepeda Motar di RS Sardjito Jogjakarta. TA SI Teknik Sipil (tidak dipublikasikan). UGM Jogjakarta.

Badan Pusat Siatistik Kota Semarang. 2004. Kota Semarang dalam Angka Tahun 2004. Semarang.

Direktorat Jenderal Perhubungan Darat, Departemen Perhuhungan RI, 1996. Pedoman Teknis Penyelenggaraan Fasilitas Parkir. Jakarta

Menteri/Sekretaris Negara RI. 1992 Undang-Undang Repubtik Indonesia Nomor 14 Tahun 1992 tentang lalu lintas dab Angkutan Jalan, Jakarta

Hobbs, F.D 1979. Traffic Planning and Engineering, Second Edition. Terjemahan oleh Suprapto TM dan Waldjono Penerbit Gajah Mada Press, Yogyakarta.

Pignataro, Louis J. 1973. Traffic Engineering, theory and practice. Prentice-Hall, Inc. United States of America

Prasetyo, 2000. Analisis Kebutuhan Parkir di Lngkungan UGM. TA SI Teknik Sipil (tidak dipublikasikan). UGM Jogjakarta

Samosir. 1998. Tinjauan Penyediaan Fasilitas Parkir Pada Kawasan Malioboro. TA SI Teknik Sipil (tidak dipublikasikan). UGM Jogjakarta,

Trijoyo. 2000. Analisis Kebutuhan Parkir di Daerah Pasar. TA SITeknik Sipil (tidak dipublikasikan). UGM Jogjakarta,

Munawar, Ahmad 2004, Program Komputer Untuk Analisis LaluLintas, Beta Offset, Jogjakarta


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.