EVALUASI PEREMPATAN JALAN MASTRIP BARAT, KALIMANTAN, MASTRIP TIMUR, DAN DANAU TOBA

Ach Robit Robit, Totok Dwi Kurniawan, Irawati Irawati

Abstract


kawasan dengan kawasan yang lain. Dengan adanya jalan raya yang baik akan memberikamn pelayan terhadap pengguna jalan. Perempatan jalan merupakan arus terjadinya konflik lalu lintas, dan mempunyai peranan penting guna menjsmin kelancaran lalulintaas. Pada kasus ini di perempatan kota jember yaitu jalan kalimantan – mastrip barat – danau toba –mastrip timur merupakan salah satu perempatan yang merupan penunjang kelancaran lalulintas. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dilapangan diketahui bahwa perempatan tersebut bahwa kelancaran lalulintas terhalang oleh lampu merah dan sekolah yang ada disekitar lampu merah.. Diketahui  bahwa  jam  puncak  pada Simpang  4 Mastrip  terjadi  pada pukul  06.15  –  07.15 sebanyak 1846,1 Smp/jam, 12.15 – 13.15 yaitu sebanyak 1622 smp/jam, 19.15 – 20.15 yaitu sebanyak 1640,9 smp/jam. Tundaan simpang 4 Mastrip saat kondisi eksisting adalah 9,21 smp/det, dengan Tingkat Pelayanan adalah B. Diprediksi pertumbuhan kendaraan sebesar 5%, maka prediksi volume lalu lintas pada Simpang 4 Mastrip pada Tahun 2024 saat jam puncak sebesar  2356,14  smp/jam..  Sedangkan  kondisi  eksisting  lamanya  waktu  siklus  simpang  4

Mastrip adaah 84 detik, sedangkan setelah dilakukan Manajemen Rekayasa Lalu Lintas adalah

95 detik. Perbandingan Panjang antrian pada jalan Mastrip sisi barat saat kondisi eksisting

adalah  56,3  meter,  pada  tahun  2024  menjadi  75  meter,  sedangkan  setelah  dilakukan Manajemen Rekayasa Lalu Lintas pada tahun rencana menjadi 62,5 meter. Berdasarkan hasil pengkajian tersebut perlu adanya pengkajian ulang terhadap kendaraan yang keluar masuk ke sekolah di daerah mastrip barat untuk menunjang kelancaraan lalu lintas.


Keywords


lalulintas, kelancaran, tingkat pelayanan.

Full Text:

PDF

References


Badan Pusat Statistik Jember, 2017

HSC, 2017

Jember dalam Angka, 2017

MKJI, 1997

UU Nomer 222, 2009, “Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan”, Kementrian Perhubugan RI

Wahyuono Mujilaksono, 2018, “Analisa Dampak Lalu Lintas Pembangunan Pasar Hewan Dan Ruang Terbuka Hijau (Rth) Rogojampi Di Kabupaten Banyuwangi”, Jember: Universitas Muhammadiyah Jember




DOI: https://doi.org/10.32528/hgn.v3i1.2909

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

 

Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik

Universitas Muhammadiyah Jember

Alamat:  Jl. Karimata No. 49 Jember-Jawa Timur-Indonesia 68124

Phone & Fax: (0331)336728 | 337957

Email: hexagon@unmuhjember.ac.id