PELATIHAN PENGGUNAAN “XMIND” UNTUK MEMPERMUDAH PENYUSUNAN BAHAN AJAR BAGI GURU DI SMKs AL AKHYAR BONDOWOSO

Fury Styo Siskawati, Fitriana Ela Chandra, Hikmatul Lutfiah

Abstract


Abstrak

 

Berawal dari minimpnya pengusaan teknologi khususnya computer pada guru-guru di sekolah pinggiran membuat pembelajara yang dilakukan menjadi kurang menarik. Sedangkan di sisi lain ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang dengan begitu pesatnya Dengan adanya perkembangan teknologi yang begitu pesat ternyata cukup mempengaruhi tatanan kehidupan manusia. Manusia yang tidak mengikuti perkembangn akan tertingga dalam meraih banyak kesempatan sukse. Berawal dari pandangan tersebut maka dilakukanlah kegitan pengabdan masayarakat ini dengan tujuan utama untuk memperbaiki kualitas sumber daya manusia yang ada. Kegiatan pegabdian ini dilakukan di SMKs Al Akhyar Wonokusumo Bondowoso. Selanjutnya kegiatan pengabdian ini dilakukan dalam dua tahapan utama sosialisasi dan pelatihan. Adapun hasil yang diperoleh yakni peningkatan pengetahua peserta dan pemanfaatan teknologi khususnya komputer dalam pembelajaran yang ditunjukkan dengan bahan ajar yang dihasilkan dimana dibuat sesuai dengan hasil peltihan yang telah dilakukan.  

 

Kata kunci: xmind, bahan ajar

 

 

Abstrack

 

Starting from the lack of mastery of technology, especially computers for teachers in peripheral schools, makes learning less interesting. Whereas on the other hand science and technology are developing so rapidly with the rapid development of technology it is quite influential in the structure of human life. Humans who do not follow developments will be left behind in seizing many successful opportunities. Starting from this view, the activity of community and community service was carried out with the main objective to improve the quality of existing human resources. This community service activity was carried out in Vocational School at Al Akhyar Wonokusumo Bondowoso. Furthermore, this dedication activity is carried out in two main stages of socialization and training. The results obtained are increased knowledge of participants and the use of technology, especially computers in learning, which is indicated by the teaching material produced where it is made according to the results of training that have been done.

 

Keywords: xmind, teaching materials


Full Text:

PDF

References


Hardianto, Deni. (2003). Telaah Kritis Pemanfaatan Teknologi Komputer Dalam Pembelajaran. Yogyakarta: UNY

Muhtadi, Ali. (2006). Pemanfaatan Teknologi Informasi Untuk Meningkatkan Kualitas Dan Efektifitas Pendidikan. Yogyakarta: UNY

Munir. (2017). Pembelajaran Digital. Bandung: Alfabeta

Ulpah, Maria. (2007). Penggunaan Komputersebagai Media Pembelajaran di Perguruan Tinggi. Purwokerto: P3M STAIN Purwokerto




DOI: https://doi.org/10.32528/emp.v4i0.2806

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats