Sistem Informasi Kepegawaian Dosen Prodi Teknik Elektro Universitas Trunojoyo Madura Berbasis Web

Haryanto Haryanto, Syahid Abdillah, Kunto Aji Wibisono, Hanifudin Sukri

Abstract


Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi memiliki dampak yang sangat positif dalam mendukung bidang administrasi yaitu dalam hal keefisienan dalam mengerjakan segala sesuatu dengan cepat. Pengembangan komputerisasi dalam administrasi mempercepat, mempermudah dan menghemat waktu penyelesaian pekerjaan yang masih menggunakan sistem konvensional, sehingga tidak relevan lagi tuntutan perbaikan dan kecepatan layanan proses tersebut. Universitas Trunojoyo Madura adalah perguruan tinggi negeri yang terletak di pulau Madura Provinsi Jawa Timur.Terdapat berbagai Fakultas dan Prodi salah satunya Prodi Teknik Elektro yang berdiri sejak 2013 yang saat ini sudah mulai berkembang sangat pesat dan mulai bersaing dengan Prodi Teknik Elektro dengan kampus lainnya. Aktivitas yang terjadi di dalam Prodi Teknik Elektro sering mengalami masalah perubahan terhadap keluar masuknya dosen yang membutuhkan waktu   yang   cepat   dan   juga   efisien agar data bisa diinput secara benar. Teknologi informasi berkembang seiring dengan meningkatnya sumber daya   manusia   di dunia, dimana teknologi seperti sistem informasi ini sebagai alat untuk mempermudah dan memperlancar suatu pekerjaan sehingga mendapatkan hasil yang diharapkan bagi manusia, oleh karena itu pembuatan sistem informasi ini dibuat agar apa yang dibutuhkan agar bisa cepat terselesaikan dengan cepat. Sistem ini nantinya akan berbasis web dengan membutuhkan sebuah PC, sistem informasi ini menggunakan metode bahasa pemrograman PHP, HTML dan CSS. Hasil dari skripsi ini nantinya akan berupa data berbentuk tabel yang berisi semua data dosen yang telah diisi sesuai dengan data aslinya dan hasil download data tersebut nantinya akan berbentuk file pdf.

Keywords


Sistem informasi; Web; Php; Html; CSS

References


Y. Elva, “Perancangan sistem Informasi Kepegawaian Berbasis WEB Pada Badan Kepegawaian Daerah ( BKD ) Dengan Menggunakan Bahasa Scripting PHP dan Database MySQL,” J. Teknol., no. 1, pp. 20–26, 2016.

M. R. Fachlevi and R. F. Syafariani, “Perancangan Sistem Informasi Kepegawaian Berbasis Website Di Bagian Kepegawaian Sdn Binakarya I Kabupaten Garut,” Simetris J. Tek. Mesin, Elektro dan Ilmu Komput., vol. 8, no. 2, p. 553, 2017, doi: 10.24176/simet.v8i2.1436.

B. Sadewo and H. Irawan, “Berbasis Desktop Dengan Menggunakan Uml Studi Kasus : Pt . Catur Mitra Taruma,” pp. 222–227, 2008.

Abdullah, B., M.s, A. U., & Wibisono, K. A. (2020). Perancangan Sistem Absensi Sekolah Menggunakan RFID Berbasis Internet Of Thing DI SMPN 1 Kamal. SinarFe7, 3, 1–5.

Tani, E., Bagre, B., & Adam, S. (2018). Perancangan Sistem Informasi Kepegawaian PT Sederhana Karya Jaya Berbasis WEB. Proceeding Seminar Nasional Sistem Informasi Dan Teknologi Informasi, 12 (1), 368–372.

C. Y. Huang, “Integrated curriculum of multi-tier client/server web-based database applications,” Int. J. Inf. Educ. Technol., vol. 9, no. 5, pp. 318–323, 2019, doi: 10.18178/ijiet.2019.9.5.1220.

Sumarwan, S. Sunarjono, A. Riyanto, and N. Hidayati, “Development of road condition database based on geographical information system and pavement condition index method,” AIP Conf. Proc., vol. 2114, no. June, 2019, doi: 10.1063/1.5112388.

Arifin, Z., Rahmawati, D., & Sukri, H. (n.d.). Rancang Bangun Sistem Informasi Perpustakaan Menggunakan Radio Frequency Identification Berbasis Internet of Thing. Seminar Nasional Fortei 7-3, 135–141.

Wibawa, J. C., & Julianto, F. (2016). Rancang Bangun Sistem Informasi Kepegawaian (Studi Kasus : PT Dekatama Centra). Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi, 2(2), 173–185.

M. W. Alawar, S. S. A. Naser, M. W. Alawar, S.S. Abu , And N.C. An, “ CSS_Tutor: An Intelligent tutoring system for CSS and To cite this version : HAL hal-01496882,” vol 2, no. 1, pp. 94-99.




DOI: https://doi.org/10.32528/elkom.v3i1.4221

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Teknik Elektro dan Komputasi (ELKOM)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Status                                                                       Indexing Service

                              

UNMUH

   Publisher :
   UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER
   Jl. Karimata No. 49 Jember 68121 East Java
   Website : www.unmuhjember.ac.id
   Email : kantorpusat@unmuhjember.ac.id

Editorial Address :
Electrical Engineering
Faculty of Engineering
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER
Jl. Karimata No. 49 Jember 68121 East Java

slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor