TUMBUHAN HERBA BERPOTENSI OBAT DI KAWASAN RPH SUMBERJATI

Desy Savitri Ning Tyas, Elfien Herrianto, Novy Eurika

Abstract


Kawasan Resort Pemangkuan Hutan (RPH) Sumberjati, Silo, Kabupaten Jember memiliki banyak keragaman hayati, termasuk tumbuhan herba. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi jenis tumbuhan herba berpotensi obat yang digunakan oleh masyarakat di kawasan RPH Sumberjati. Penelitian deskriptif eksploratif ini dilakukan pada bulan Apri sampai dengan Mei 2018. Pengambilan data penelitian dilakukan dengan metode jelajah dengan menelusuri jalan setapak petak 26 RPH Sumberjati bersama dengan informan kunci KRPH Sumberjati yang memiliki pengetahuan dan memanfaatkan tumbuhan herba sebagai obat. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 29 jenis tumbuhan herba berpotensi obat yang digunakan masyarakat RPH Sumberjati. Tumbuhan herba tersebut dimanfaatkan oleh mayarakat setempat sebagai obat berbagai penyakit, seperti batuk, demam, sariawan, dan sebagainya, dengan menggunakan bagianĀ  organ tumbuhan seperti akar, daun, batang, rimpang, buah dan batang

Keywords


Tumbuhan Herba dan Potensi Obat

Full Text:

PDF

References


Hadijah, S., dkk. 2016. Etnobotani Obat Tradisional oleh Masyarakat Kutai di Kecamatan Muara Bengkal Kab. Kutai Timur. Bioprospek, Jurnal Biologi FMIPA Universitas Mulawarman. Vol. 11 No. 2. September, 2018 hal. 19-24.

Herbie, Tandi. 2015. Kitab Tanaman Berkhasiat Obat 226 Tumbuhan Obat Untuk Penyembuhan Penyakit Dan Kebugaran Tubuh. Yogyakarta: CV Solusi Distribusi.

Hutasutut, M.A. 2018. Keanekaragaman Tumbuhan Herba di Cagar Alam, Sibolangit. Klorofil Vol. 1 No. 2, 2018: 69-77.

Marhamah, dkk. 2016. Keanekaragaman Tumbuhan Herba di Kawasan Hutan Sekunder Desa Rinon Kecamatan Pulo Aceh Kabupaten Aceh Besar. Prosiding Seminar Nasional Biotik 2016.

Noorhidayah, & Sidiyasa, K. 2006. Konservasi ulin (Eusideroxyl on zwageri Teijsm & Binn) dan pemanfaatannya sebagai tumbuhan obat. Info Hutan.(Online), 3(2), 123-130, (https://media.neliti.com/.../53778-ID-riap-tanaman-ulin-eusideroxylon-zwageri.pdf, diakses 03 Maret 2018).

Pelokang, C.Y, dkk. 2018. Pemanfaatan Tumbuhan Obat oleh Etnis Sangihe di Kepulauan Sangihe Bagian Selatan, Sulawesi Utara. Jurnal Bioslogos. Vol. 8 No. 2. Agustus 2018.

Putra, D. 2019. KPH Jember. https://perhutani.co.id/tentang-kami/struktur-organisasi-perum-perhutani/divisi-regional/jatim/kph-jember/

Takoy, D.M., dkk. 2013. Tumbuhan Berkhasiat Obat Suku Dayak Seberuang di Kawasan Hutan Desa Ensabang Kecamatan Sepauk Kabupaten Sintang. Jurnal Protobiont Vo. 2 No. 3 hal. 122-128.

Tjitrosoepomo, G. 2010. Taksonomi Tumbuhan Obat-obatan. Yogyakarta: Gajah

Mada University Press.

Tampubolon, O.T. 1981. Tumbuhan Obat. Jakarta: Bahatar Karya Aksara.

Yassir, M. Dan Asnah. 2018. Pemanfaatan Jenis Tumbuhan Obat Tradisional di Desa Batu Hamparan Kabupaten Aceh Tenggara. Jurnal Biotik, ISSN: 2337-9812, Vol. 6, No. 1, Ed. April 2018, Hal. 17-34.

Wijayakusuma, H. (1996). Tanaman Berkhasiat Obat Indonesia Jilid I. Jakarta: Pustaka Kartini.




DOI: https://doi.org/10.32528/bioma.v4i2.3164

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Bioma : Jurnal Biologi dan Pembelajaran Biologi