KAJIAN MACAM BIOCHAR DAN KONSENTRASI BIOURINE TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN PADI (ORYZA SATIVA L.)
Abstract
Penelitian bertujuan mengetahui bagaimana pengaruh macam biochar dan konsentrasi biourine terhadap peningkatan pertumbuhan dan produksi padi. Penelitian menggunakan Rancangan Acak Kelompok yang diulang 3 kali. Perlakuan 1 terdapat 4 level : tanpa biochar, biochar jerami padi, biochar sekam padi, biochar kotoran sapi. Perlakuan 2 terdapat 4 level : tanpa biourine, konsentrasi biourine 1 : 0, 1 : 5 dan 1 : 10. Parameter yang diamati tinggi tanaman, jumlah anakan per rumpun, berat total tanaman, jumlah malai per rumpun, bobot gabah kering panen, dan bobot 1000 butir gabah. . Hasil penelitian menunjukkan adanya interaksi yang nyata antara macam biochar dan konsentrasi biourine Perlakuan terbaik yaitu pada biochar kotoran sapi dan konsentrasi biourine 1 : 10.
Keywords : biourine sapi, padi (oryza sativa L.), macam biochar, waktu pemberian, konsentrasi
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Dachlan. 2012. Inokulasi Azotobacter sp.
Dan Kompos Limbah Pertanian Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Padi Sawah. Jurnal Agrivigor 2 (2) :
-128
Lingga dan Marsono. 2011. Petunjuk Penggunaan Pupuk. Penebar Swadaya. Jakarta.
Martinsari, T., Y. Wijayanti, dan E. Purwanti. 2010. Optimalisasi Fermentasi Urine Sapi dengan Aditif Tetes Tebu untuk Menghasilkan Pupuk Organik Cair yang Berkualitas Tinggi. Program Kreatifitas Mahasiswa. Universitas Negeri Malang.
Prawoto, A. dan G. Suprijadji. 1992.
Kandungan Hormon dalam Air Seni
Beberapa Jenis Ternak. Jurnal Pelita
Perkebunan 2 (4) : 79-84.
Punitha, S., I. Balamurunga, T. Kuberan, dan R.S. Kumar. 2010. Isolation and Characterization of Agriculturally important Microbes from Panchakavya
and their Enzymatic Activity. Journal of
Biosciences Research 1(3) : 194-201.
Rahmatika. 2009. Pengaruh Presentase N (Azola dan Urea) Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Padi (Oryza sativa L.). Tesis. Universitas Brawijaya. Malang.
Santosa, M. dan Rudy. 2012. Aplikasi Bio Urine untuk Meningkatkan Produksi Tanaman Hortikultura. Laporan Demplot. Malang.
Singh, D. dan M.H. Fulekar. 2010. Benzene Bioremediation Using Cow Dung Microflora in Two Phase Partitioning Bioreaktor. Journal of Hazardous Materials 175 : 336-343.
Sitompul, S.M. dan B. Guritno 1995.
Analisis Pertumbuhan Tanaman. Gajah
Mada Univ Press. Yogjakarta.
DOI: https://doi.org/10.32528/agr.v15i1.789
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Mariyatul Qibtiyah, Pudyartono Pudyartono
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Address:
Jl. Karimata No. 49 Jember-Jawa Timur-Indonesia
Phone & Fax:
(0331)336728 | 337957
Email:
agritrop-faperta@unmuhjember.ac.id
View My Stats